tapi untuk lebih memahami lage, siapa tahu sewaktu-waktu gadget bawaan itu rusak atau hilang maka kita dapat membuat gadget searching yang baru lagi
biasanya gadget ini di buat untuk memudahkan para pengunjung blog kita untuk menemukan suatu pencarian yang mereka inginkan
tanpa basa-basi lagi, kita akan langsung membahas bagaimana cara membuat gadget tersebut.
Baiklah, kita mulai saja dengan cara membuatnya sebagai berikut :
- Pada Dashboard -> Klik tab Design
- klik HTML/JAVA SCRIPT
- Pada halaman Configure HTML/JAVA SCRIPT masukkan kode dibawah ini:
<p align="left">
<form id="searchthis" action="nehemiaberbagi.blogspot.com/search" style="display:inline;" method="get">
<strong> nehemiaberbagi<br/> </strong>
<input id="b-query" maxlength="255" name="q" size="20" type="text"/>
<input id="b-searchbtn" value="Search" type="submit"/>
</Form> </p>
Gantilah teks berwarna merah pada kode diatas sesuai dengan nama dan url blog anda, maxlength="255" adalah maksimal karakter yang diperbolehkan, saya rasa ini cukup tidak perlu dirubah, size=”20” adalah lebar kotak pencarian.
Anda juga dapat merubah teks "Search" pada tombol dengan "CARI" atau "Go", dengan merubah Value pada kode diatas.
Simpan kode dan refresh halaman anda. Jika anda ingin merubah kotak pencarian menjadi lebih panjang atau lebih pendek, anda dapat mangganti angka “Size”. Contoh kode diatas jika ukurannya dijadikan = "25" dan value = "search".
sekian dulu ya puat postingan kali ini, semoga thread ini bermanfaat bagi kita semua
selamat mencoba & goodluck
;)
0 komentar:
Posting Komentar